Soal Latihan SBDP kelas 5 semester ganjil
Berikut ini Contoh Soal Latihan SBDP kelas 5 semester ganjil
- Gambar atau Serangkaian gambar yang mengandung sebuah cerita disebut…
- Kota yang terkenal sebagai kota batik adalah…
- Sebutkan ciri- ciri tangga nada diatonis Mayor ...
- Contoh lagu bertangga nada mayor yaitu...
- Sebutkan ciri- ciri tangga nada diatonis Minor ...
- Sebutkan 3 teknik pembuatan batik…
- Apa yang dimaksud denga properti tari, sebutkan contohnya?...
- Sebutkan 3 makanan daerah beserta asalnya…
- Jenis tarian dari daerah suku Sunda yang terkenal adalah…
- Gambar Karikatur adalah…
Kunci Jawaban
- Gambar Cerita
- Pekalongan
- Bersifat riang gembira. Bersemangat. Biasanya diawali dan diakhiri dengan nada Do. Mempunyai pola interval: 1, 1, ½, 1, 1, 1, ½.
- Maju Tak Gentar, Indonesia Raya, Hari merdeka, Halo-halo Bandung, Indonesia Jaya.
- Bersifat sedih, Kurang Bersemangat, Biasanya diawali dan diakhiri dengan nada La = A , Mempunyai pola interval: 1, ½, 1, 1, ½, 1, 1.
- Teknik canting tulis , Teknik Cap, Teknik Celup Ikat, Teknik Printing, Teknik Colet.
- Properti tari adalah semua alat yang digunakan sebagai media/perlengkapan dari pementasan tari. contohnya adalah selendang,payung,piring,anyaman kuda,tombak
- Gudeg dari Yogyakarta, Bika Ambon dari Sumatera Utara, Rendang dari Sumatera Barat, Gulai Ikan Patin dari Jambi, dll.
- Tari Jaipong, tari topeng, tari merak dll.
- Karikatur adalah gambar atau penggambaran suatu objek konkret dengan cara melebih-lebihkan ciri khas objek tersebut.
Semoga bermanfaat,
Post a Comment for "Soal Latihan SBDP kelas 5 semester ganjil"